BATIK BALI

Senin, 27 Februari 2012

 
 

Batik Bali sebagai budaya Hindu-Bali tidak ada batasan tentang penggambaran dalam gambarannya. Bali mempunyai focus tradisionalnya lebih kepada pematungan dan lukisan. Batik Bali banyak dipengaruhim oleh Batik Jawa dan orang Bali mengenakan batik untuk upacara –sebagai bahan kain maupun sebagai ikat kepala(udeng)-. Dalam cara pembuatannya yaitu dengan lilin ataupun dengan cat, batik Bali kadang-kadang menggunakan cara batik ikat. Kain batik Bali memiliki ciri khas yaitu dari segi warna yang cerah dan bergelombang. Yang dimana teknik batik ikat dikombinasikan pada gradiasi warna lembiut dengan banyak motif. Kain batik Bali sudah banyak beredar dipusat kain batik yang ada saat ini, untuk itu kita tak perlu jauh-jauh ke Bali untuk mendapatkan kain batik Bali.


0 komentar:

Posting Komentar